Untuk tahun pelajaran 2021/2022, SMA Negeri Bali Mandara kembali membuka pendaftaran bagi peserta didik tamatan SMP/MTs yang berasal dari keluarga kurang mampu (miskin). Tersedia kuota 130 calon peserta didik baru yang akan mendapat bantuan pendidikan dari Pemerintah Provinsi Bali. Adapun syarat utama calon peserta didik tersebut adalah sebagai berikut.
- Warga Negara Indonesia lulusan SMP/MTs yang memiliki KK Bali,
- Berasal dari keluarga miskin, dan
- Mendapat rekomendasi dari kepala sekolah SMP/MTs.
Proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) dilaksanakan melalui 3 tahap, yaitu Paperbased, Homevisit, dan Bootcamp. Pendaftaran sekaligus tahap seleksi paperbased mulai dilaksanakan pada tanggal 15 Pebruari dan ditutup tanggal 20 Maret 2021 (Batas akhir pendaftaran kini diperpanjang hingga 31 Maret 2021).
Jika memenuhi persyaratan utama tersebut, pelamar dapat melakukan pendaftaran secara daring pada tautan:
http://gg.gg/PPDBSMASMKNBALIMANDARA atau
https://s.id/PPDBSMASMKNBALIMANDARA
Sebelum itu, silakan cermati video totorial pendaftaran pada tautan berikut ini.
https://s.id/VIDEOTUTORIALSMASMKNBALIMANDARA atau http://gg.gg/VIDEOTUTORIALSMASMKNBALIMANDARA
Untuk informasi lebih lanjut silakan ikuti Whatsapp Group berikut sesuai dengan kabupaten asal SMP/MTs pelamar.
- Kabupaten Badung https://s.id/WABADUNG atau narahubung Luh Yulia Suamarheni, S.S. (HP. 085737655295)
- Kota Denpasar https://s.id/WADENPASAR atau narahubung I Gede Billyartha Hindunevia Belasunda, S.Sos (HP 081936363918)
- Kabupaten Tabanan https://s.id/WATABANAN atau narahubung I Komang Juni Indrawan (HP 087863106909)
- Kabupaten Jembrana https://s.id/WAJEMBRANA atau narahubung Putu Ngurah Suardika, S.Pd. (HP 081916355216)
- Kabupaten Buleleng https://s.id/WABULELENG atau narahubung Putu Hary Sujayantha, S.Pd. (HP 081805676968)
- Kabupaten Karangasem https://s.id/WAKARANGASEM atau narahubung I Wayan Madiya, S.Pd., M.Pd. (HP 081236326265)
- Kabupaten Klungkung https://s.id/WAKLUNGKUNG atau narahubung Rexy Satria Alfanuha, S.Pd. (HP 083869999535)
- Kabupaten Bangli https://s.id/WABANGLI atau narahubung Ni Komang Putri Krisna (HP 087760340997)
- Kabupaten Gianyar https://s.id/WAGIANYAR atau narahubung Made Dirgantara, S.Pd. (HP 087860854064)
SMA Negeri Bali Mandara