Dalam usaha memberikan layanan pendidikan terbaik, sekolah terus berupaya mengembangkan diri dalam memenuhi kebutuhan peserta didik. Berbagai program yang dijalankan telah diapresiasi oleh berbagai lembaga/instansi dalam bentuk penghargaan. Berikut ini beberapa contoh penghargaan yang diraih oleh sekolah.
- Top 40 Sinovik, Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik KemenPAN-RB, 2017
- Sekolah Keren Kemdikbud, 2017
- Tri Hita Karana Award, Emerald Medal, 2019
- BI Corner Award, 2018 dan 2019
- dll.
Berkat kerja keras dan motivasi berprestasi yang tinggi dari seluruh warga sekolah terutama para peserta didik, hingga kini para peserta didik telah memperoleh prestasi yang membanggakan dari tingkat Kecamatan sampai Internasional. Adapun beberapa prestasi tersebut antara lain sebagai berikut.
- 4th Grand Award di Regeneron ISEF 2021 (Mewakili Indonesia)
- Medali Perak pada FIKSI 2020
- Medali Emas dan Perak pada KoPSI 2020
- Medali Perak pada OPSI dan FIKSI 2019
- Finalist of Intel ISEF- International Suenceand Engineering Fair Category of Embeeded System in Pittsburgh, USA tahun 2018 (Mewakili Indonesia)
- Gold Medal dan special award pada International Exhibition for Young Inventor (IEYI) di Nagoya Jepang tahun 2017
- Third Place Special Award pada Intel-ISEF Los Angeles, Amerika Serikat 2017 (Mewakili Indonesia)
- Medali emas dan perak pada OPSI 2017
- Dua Medali Emas pada OPSI 2016
- Medali Perunggu OSN Biologi tahun 2016 di Palembang.
- Anggota Paskibraka Nasional tahun 2015.
- Medali Perunggu OSN Astronomi tahun 2015 di Yogyakarta.
- The 4th Grand Award pada Intel-ISEF pada tahun 2015 di Pennsylvania, Amerika Serikat. (Mewakili Indonesia)
- Medali Perunggu pada International Conference of Young Scientist (ICYS) tahun 2014 di Belgrade, Belgia.
- Peserta Asian Science Camp tahun 2013 di Tsukuba, Jepang.
- Medali Perak pada International Physics Olympiad (IphO) tahun 2013 di Denmark.
- Medali perunggu pada International Conference of Young Scientist (ICYS) pada tahun 2013 di Sanur, Bali.
- Juara Harapan pada International Physics Olympiad (IphO) tahun 2012 di Estonia.
- Penghargaan Khusus untuk Presentasi Terbaik pada International Conference of Young Scientist (ICYS) pada tahun 2012 di Belanda.
- dll.
Berikut ini rekapan prestasi peserta didik.