Gold Medal dan Special Award dari Nagoya, Jepang untuk Indonesia
Prestasi Internasional kembali disumbangkan siswa SMA Negeri Bali Mandara pada tahun ini untuk Indonesia. Tak tanggung-tanggung, dua medali sekaligus, yaitu gold medal dan special award diraih Herry Arum Wijaya berkat…